Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2016

The Greatness of KonoSuba

Gambar
Welcome to the paralel world named Axis, This is KonoSuba time ! Yeah, aku benar-benar tergila-gila dengan show ini. Sebuah anime dengan latar RPG, namun dibumbui humor yang begitu kental tentang unsur RPG tersebut. Anime ini sukses membuatku tertawa di awal 2016 dan masih sering kutonton sampai sekarang kalau lagi bosan dan butuh hiburan. Anime ini menawarkan komedi yang kental dari awal sampai akhir, namun juga tetap menyelipkan kesan serius dibeberapa bagian (walaupun sangat sedikit). Oh iya, ini bukan review walaupun ada sedikit bahasan didalamnya. Jadi, apa yang membuatku begitu tertarik dengan anime "EXPLOSION" ini ?   (Peringatan : Bagi yang belum nonton anime ini, ada beberapa Spoiler yang tersebar!!) 

Serba Serbi Microsoft Office 2016

Gambar
Tak asing 'kan dengan produk yang satu ini ? Ya, Microsoft meluncurkan software terbaru bagi yang suka melakukan pekerjaan ketik mengetik atau membuat presentasi. Microsoft Office 2016 merupakan penerus dari produk sebelumnya, Microsoft Office 2013.  Lalu, apa yang membedakan Office 2016 dengan pendahulunya, Office 2013 ?    

Teknologi Virtual Reality dan Masa Depan Dunia Game

Gambar
Masa depan adalah masa dimana banyak orang membayangkan sesuatu yang serba canggih, memberi banyak kemudahan dan juga mewujudkan hal-hal yang hanya ada dalam angan. Yah, manusia memang tak ada puas-puasnya, terus bereksplorasi mencari hal-hal baru dan berusaha mewujudkannya melalui pengetahuan yang mereka miliki. Hal ini pula yang mendorong mereka untuk berusaha mewujudkan sebuah teknologi yang mampu menerobos batas nyata dan tidak nyata. Salah satunya yang akan kita bahas disini adalah .... Virtual Reality atau lebih gampangnya disingkat VR (bukan Valentino Rossi ya, hehe)

Anime Cewek Gak kalah kok dari Anime yang isinya para Cowok

Gambar
Membahas anime, jelas tak ada habisnya. Selalu ada perdebatan, mana yang terbaik, Siapa tokoh favoritmu, dan lain-lain. Dan dari perspektif umum penonton, kebanyakan yang menonton anime adalah para laki-laki. Bukan hal yang aneh, karena anime sendiri adalah hiburan yang rasanya tak akan pernah bikin bosan. Lalu, kenapa kita membahas anime cewek ?

Yakuza dan Eksistensinya di Jepang

Gambar
Yakuza ...  Ya, jika menyangkut soal geng-geng di dunia hitam, nama Yakuza menjadi salah satu yang paling dikenal tak hanya di Jepang saja namun juga seluruh dunia. Nama Yakuza tak digunakan dengan sembarangan karena mereka merupakan organisasi yang terorganisir dan pekerjaan mereka yang banyak bergulat di dunia hitam jelas bukanlah hal yang bisa dijadikan ajang pamer (Resikonya tertangkap polisi). Pasti sudah banyak artikel mengenai Yakuza beredar tapi karena sudah lama vakum dari blog, jadi saya akan menyajikan cerita mengenai Yakuza dan eksistensi mereka di negara asal mereka, Jepang.